Pajak Mobil: Biaya, Cara Menghitung dan Aturan Terbaru
Bertemu lagi dengan kami Konsultan Pajak Jakarta, kali ini kami akan membahas tentang pajak mobil. Bagi pemilik kendaraan mobil apapun mereknya diharuskan untuk membayar pajak mobil secara rutin. Pembayaran pajak tersebut dilakukan setiap tahunnya sesuai dengan batas tanggal yang tercantum dalam Surat Tanda Kepemilikan Kendaraan (STNK). Pajak mobil ini termasuk pajak kendaraan. Untuk lebih jelasnya, Read more about Pajak Mobil: Biaya, Cara Menghitung dan Aturan Terbaru[…]